Cek Keamanan Password


Langsung aja ke sini. Masukin password kamu, nanti bakal otomatis dihitung berapa lama waktu yang dibutuhkan untuk memecahkan password tersebut.

Screenshot dari netty gue :

Screenshot

Sekedar catatan, nanti password yang kalian masukkan bakal ga kebaca. Bintang-bintang gitu. Masalah kenapa di screenshot gue bisa dibaca itu urusan lain.

Thanks to this post on 9gag.

Keyboard lagi sinting, ga bisa input apapun di Chrome. Jadi terpaksa gue akalin dengan ketik apa yang perlu di editor, lalu copas ke browser. Udah ya, mau benerin keyboard dulu. See ya

Post Lainnya

Semuanya Milik Saya

Masalah lama sebuah situs yang statis: commenting system. Itulah alasan kenapa dulu saya sempat menggunakan komments (komments.net) (link error). Support markdown dan code block. Sempurna. Awalnya saya pikir bagus, tapi masalahnya adalah JavaScript. Di satu sisi hanya JavaScript satu-satunya alternatif untuk ‘menghadirkan’ konten yang dinamis di situs yang statis, tapi di sisi lain saya bukan fans JavaScript.

Oh Firefox

Sebelum mulai, ada beberapa hal yang harus kalian perhatikan sebelum baca lebih lanjut, diantaranya: Saya akan melakukan tes di 2 browser yang penggunanya lumayan banyak, Google Chrome dan Mozilla Firefox. Versi Chrome: 44.0.2403.61 Beta. Versi Firefox: Developer Edition 40.0a2 (2015-06-03). Kalau kalian menggunakan versi yang stable, mungkin akan beda. Saya adalah fans Mozilla, karena mereka pada dasarnya bukan perusahaan. Sejak awal 2012 saya beralih ke Chrome karena Firefox mulai agak lambat saat itu. Tes yang dilakukan adalah tes dukungan terhadap HTML5 dan CSS3. Tes dilakukan dengan mengunjungi HTML5test dan CSS3test

Pendapat Saya Tentang Wordpress

Setelah sebelumnya saya membahas tentang blogging secara umum dan Medium, Sekarang saya akan beralih ke pembahasan mengenai blogging engine yang self-hosted. Kali ini saya secara khusus membahas mengenai Wordpress.org, bukan Wordpress.com. Walau perbedaannya mungkin terlihat hanya sebatas itu, tapi self-hosted Wordpress jauh lebih powerfull daripada Wordpress yang tersedia sebagai service.

Komentar

Komentar akan tampil setelah diterima.